Minggu, 30 Desember 2012

"BERBEDA PENDAPAT".





Perbedaan pendapat di mana pun selalu ada. Di mana pun dan sampai kapan pun. Jika tidak disikapi dengan tepat dan bijaksana, tidak menutup kemungkinan akan melahirkan perpecahan, permusuhan, dan bahkan kehancuran. Setiap orang berhak untuk memiliki pendapat, opini, argumentasi bahkan intermezzonya sendiri. 

Sabtu, 29 Desember 2012

"PARADIGMA - CARA PANDANG TERHADAP SESUATU".


Sore itu disebuah subway di kota New York, suasana cukup sepi. Kereta api bawah tanah itu cukup padat oleh orang-orang yang baru pulang kerja. Tiba-tiba, suara hening terganggu oleh ulah dua orang bocah kecil berumur sekitar 3 dan 5 tahun yang berlarian kesana kemari. Mereka berdua mulai mengganggu penumpang lain. Yang kecil mulai menarik- narik koran yang sedang dibaca oleh seorang penumpang, kadang merebut pena ataupun buku penumpang yang lain. Si kakak sengaja berlari dan menabrak kaki beberapa penumpang yang berdiri menggantung karena penuhnya gerbong itu.

Jumat, 28 Desember 2012

"RESEP MUDAH AGAR BISA MENULIS".




Sekarang kita coba pikirkan, kita lebih baik nganggur, tiduran tidak punya kerjaan atau kita sedikit berpikir meluangkan waktu sejenak untuk menulis? lebih baik menulis kan? Saya sendiri memang baru kemarin sore pengen belajar menulis, makanya isi dari blog ini masih amburadul ndak karuan kayak tulisan anak kecil umur 10 tahun. Fungsi dari menulis sendiri lebih banyak dari pada kita tiduran menganggur tidak ada kerjaan, dan itu sudah pasti. Makanya ayo kita mulai menulis!!!!!.

Kamis, 27 Desember 2012

"SEMBILAN TIPS UNTUK HIDUP LEBIH BAHAGIA".


1. Jangan Takut dan Jangan Khawatir.
Perasaan takut dan khawatir merupakan pikiran kita yang paling tidak produktif. Sebagian besar hal-hal yang kita takutkan atau khawatirkan tidak pernah terjadi. Jadi untuk apa kita takut dan khawatir ?

Rabu, 26 Desember 2012

"SEMBILAN ALASAN ANDA KAYA".


Saya terpikir untuk menulis artikel ini setelah membaca sebuah kutipan bijak dari H. David Thoreau yang mengatakan bahwa “Kekayaan adalah kemampuan untuk merasakan dengan sungguh-sungguh kehidupan yang kita jalani.”

Senin, 24 Desember 2012

‎"BERDAMAI DGN SISI BAIK & SISI BURUK YG ADA DIDALAM DIRI KITA".

"Kita hanya menginginkan menjadi yang 'benar' dan menjadi yang 'baik', sementara sisi 'buruk' dan 'sisi salah' dalam diri kita tidak pernah kita akui.

Minggu, 23 Desember 2012

‎"BLIND SPOT / TITIK BUTA".


“Berilah orang bijak nasihat, maka ia akan menjadi lebih bijak, Ajarilah orang benar, maka pengetahuannya akan bertambah”.
~ Amsal 9:9 ~

Jumat, 21 Desember 2012

‎"MENGHIDUPKAN SEMANGAT HIDUP".


1. Hidupkanlah “mimpi-mimpi” hidup Anda yang menantang dan bernyali setiap hari!

Tetapkanlah mimpi hidup yang menantang dan bernyali sebagai pondasi menghidupkan semangat Anda. Ibarat naik taksi, Anda harus menetapkan tujuan. Bila tidak memiliki tujuan, taksi berjalan tanpa arah sementara argo terus berjalan. Inginkah hidup Anda seperti itu?

Kamis, 20 Desember 2012

"KISAH HIDUP HOUTMAN ZAINAL ARIFIN".



Assalamu’alaikum, guys!
 Kali ini aku mau memposting tentang kisah hidup seseorang yang mudah-mudahan bisa memberi pencerahan buat kalian semua. Btw, postingan ini bersumber dari tayangan “Chating Dengan Yusuf Masyur” yang dulu tayang di ANTV episode Quantum Changing 2. Kalau mau lihat spoiler videonya monggo dibuka di you tube ya.

Rabu, 19 Desember 2012

"FILOSOFI AIKIDO, FILOSOFI KEHIDUPAN".

“Masa katsu Agatsu, Katsu Hayabi ” yang berarti bahwa “Kemenangan sejati adalah kemenangan atas diri sendiri dan kemenangan tanpa pertarungan sedikitpun”. (Morihei Ueshiba)

Selasa, 18 Desember 2012

‎"KISAH DUA BUAH BATA".

Seorang Bikhu muda bersama teman-temannya membangun tempat ibadah secara mandiri pada suatu waktu pada suatu masa. Si Bikhu muda ini kebagian tugas mendirikan sebuah dinding bata. Padahal sebelumnya, ia tidak memiliki pengalaman bertukang sama sekali .

Minggu, 16 Desember 2012

"INI PUN AKAN BERLALU".

Alkisah ada seorang raja yg terkenal dengan kebijaksanaannya.
Dan pada suatu hari, sang raja meminta kepada tukang emasnya yang sudah tua renta untuk menuliskan sesuatu di dalam cincinnya.

Sabtu, 15 Desember 2012

"HEPPY TRENGGONO, UBAH KETERPURUKAN JADI KESUKSESAN".

Dalam belitan hutang Rp 62 miliar, Heppy Trenggono bukannya mengencangkan ikat pinggang, Ia justru membuat program berderma kepada sesama. Tak ayal keputusan ini menimbulkan perpecahan manajemen yang meruncing. Namun tanpa diduga, Ia akhirnya mampu melunasi hutang tersebut bahkan berhasil menghidupkan kembali usahanya yang sudah terpuruk.

Rabu, 12 Desember 2012

‎"LAZYPRENEUR - MALAS ITU BUKAN MASALAH".

Perkembangan social media yang begitu pesat bukan saja mempengaruhi perkembangan teknologi dan gadget-gadgetnya. Tapi juga mempengaruhi perkembangan manusia yang menggunakannya. Lihat saja, yang dulunya katanya manusia hidup saling tolong menolong dan harus bersosialisasi kini bisa dengan mudah didapatkan hanya melalui perangkat teknologi dan cukup melakukannya hanya di kamar.

Minggu, 09 Desember 2012

"PENYAKIT BEJ".


Banyak orang lahir di tahun yang sama, sekolah atau kuliah di tempat yang sama, tetapi setelah tua nasib mereka berbeda. Ada yang hidupnya semakin SuksesMulia namun ada yang hidupnya justru semakin sengsara. Ternyata, mereka yang hidupnya rata-rata atau bahkan di bawah rata-rata memiliki pola yang seirama. Orang-orang ini punya penyakit yang sama, penyakit BEJ.

"NIKMATILAH COBAAN DAN UJIAN".


Banyak orang yang mengeluh saat mendapat cobaan. Banyak pula yang sedih berkepanjangan, bahkan ada yang menuduh Tuhan tidak adil kepada dirinya. Padahal, seandainya ia tahu, melalui ujian itu Sang Pencipta bertujuan menjadikan ia orang yang hebat. Nabi pernah bersabda, “Siapa saja yang dikendaki Allah menjadi orang baik maka diberikan cobaan kepadanya.” (HR Bukhari)

Sabtu, 08 Desember 2012

"CARA ALAM MENGHIBUR KITA".


Pernahkah kita mengalami ketika hujan deras mengguyur, kita lupa membawa payung. Lalu kita pun berbasah kuyup kedinginan. Namun, ketika kita siapkan jas hujan, justru panas dan terik datang membakar hari. Sebalkah anda?

Jumat, 07 Desember 2012

"KISAH NYATA BOB WILLEN".


Lomba marathon internasional 1986 di New York diikuti ribuan pelari dari seluruh dunia. Lomba ini berjarak 42 km. mengelilingi kota New York. Jutaan orang di seluruh dunia menyaksikan acara ini melalui televisi secara langsung.

Kamis, 06 Desember 2012

"KISAH PRAJURIT DAN HARIMAU".

Alkisah, di sebuah kerajaan, sang raja mempunyai kegemaran yang tidak lazim, yakni mengukur kekuatan prajuritnya dengan cara mengadu mereka di arena aduan dengan binatang buas. Banyak tentara yang mati sia-sia karena kesenangan yang mengerikan dari raja mereka. Tetapi, tidak ada seorang pun yang berani menentangnya. Karena, menentang perintah raja berarti mati!

Rabu, 05 Desember 2012

"BELAJAR BISNIS BERSAMA HONDA".

Anda pasti sudah tidak asing begitu mendengar kata HONDA. Sebuah merk Jepang yang merajai industri otomotif mulai dari motor sampai dengan mobil. Sebuah merek yang sangat identik dengan produk kendaraan bermotor yang selain tangguh, tetapi juga irit bahan bakarnya. Tetapi tahukah Anda, bahwa perusahaan ini dibangun oleh pemiliknya hanya berbekal tekad baja dalam menghadapi segala macam ketidak sempurnaan yang dia miliki dan serangkaian kegagalan demi kegagalan yang harus dia lewati. ?

Selasa, 04 Desember 2012

"THE MASTER KEY SYSTEM". (Menguak Rahasia Pikiran yang Masih Tertidur)


100 tahun (1912–2012) sudah usia The Master Key System (MKS) ini, namun isinya tetap efektif dan tajam hingga sekarang. Di setiap zaman, banyak orang yang sudah mendapatkan manfaat terbaik dari MKS ini.

"7 KEBIASAAN HIDUP YG MEMBUAT HIDUP LEBIH BERMAKNA".



1. Kebiasaan mengucap syukur.

Ini adalah kebiasaan istimewa yang bisa mengubah hidup selalu menjadi lebih baik. Bahkan agama 
mendorong kita bersyukur tidak saja untuk hal-hal yang baik , tapi juga dalam kesusahan dan hari-hari yang buruk.

Ada rahasia besar dibalik ucapan syukur yang sudah terbukti sepanjang sejarah. 
Hellen Keller yang buta dan tuli sejak usia dua tahun , telah menjadi orang yang terkenal dan dikagumi diseluruh dunia. Salah satu ucapannya yang banyak memotivasi orang adalah “Aku bersyukur atas cacat-cacat ini, aku menemukan diriku, pekerjaanku dan Tuhanku”. Memang sulit untuk bersyukur,namun kita bisa belajar secara bertahap. Mulailah mensyukuri kehidupan, mensyukuri berkat , kesehatan, keluarga, sahabat dsb. Lama kelamaan Anda bahkan bisa bersyukur atas kesusahan dan situasi yang buruk.

"PEMBURU DAN KELINCI".




Di tepi sebuah hutan, tinggallah seorang pemburu dengan anak semata wayangnya. Melihat hasil buruan ayahnya, si anak tertarik untuk belajar menggunakan busur dan anak panah. Dia merengek kepada sang ayah untuk membuatkan busur dan anak panah dalam ukuran lebih kecil untuk berlatih dan suatu hari nanti bisa mengikuti jejak sang ayah menjadi seorang pemburu.

"DULU SAYA BENCI MEMBACA BUKU".


Pada saat saya masih diibanku SMA, pekerjaan membaca merupakan salah satu hal yang saya hindari. Saya lebih tertari membaca komik ketimbang buku - buku perkembangan diri. Saya juga berpendapat bahwa orang yang suka membaca buku adalah orang yang kurang pergaulan.

"MANFAAT BUKU".


Sebuah buku ditulis dengan kerja keras yang luar biasa. Buku adalah buah pemikiran seorang penulis. Hasil dari pengamatan dan riset selama beberapa tahun, bahkan mungkin puluhan tahun yang dikristalisasikan dan dituangkan dalam bentuk tulisan.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

KOMENTAR LEWAT FACEBOOK